Putaran Terakhir OPM, Ratusan Paket Pangan Diserbu Warga

    Putaran Terakhir OPM, Ratusan Paket Pangan Diserbu Warga

    Batang - Operasi Pasar Murah (OPM) akhirnya tiba di putaran akhir, yakni Kecamatan Bawang. Sebanyak 200 paket pangan dari Bulog wilayah Pekalongan, hasil kerja sama dengan Bank Indonesia Cabang Tegal. 

    Paket pangan yang dijajakan dalam OPM yang digelar Selasa (14/11/2023) lalu,  ternyata masih diminati warga setempat. 
    Kabid Ketahanan Pangan Dispaperta Batang Dewi Wuryanti mengatakan, mayoritas paket pangan murah terjual habis karena harga yang lebih murah dibanding pasar tradisional.

    Tiap paketnya berisi beras Stabilitas Pasokan Harga Pangan (SPHP) 5 kilogram, minyakita 1 liter dan gula 1 kilogram seharga Rp80 ribu, masih dilirik warga. Mereka tertarik karena melihat harga dibawah pasar, tentu banyak yang memburunya, ” katanya, saat ditemui di Kantor Dispaperta Batang, Kabupaten Batang, Jumat (17/11/2023).

    Tak hanya itu, 1 ton beras medium dari Gabungan kelompok tani (Gapoktan) seharga Rp12 ribu per kilogram, 200 kilogram telur seharga Rp24 ribu per kilogram dan 50 kilogram bawang merah seharga Rp20 ribu per kilogramnya, menjadi pilihan warga untuk memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari.

    Ditemui secara terpisah, Penjabat (Pj) Bupati Batang Lani Dwi Rejeki mengapresiasi respons positif warga setempat dengan mendukung program OPM di kecamatan setempat. 
    “Dimungkinkan kegiatan serupa juga akan digelar, terutama di pasar atau daerah yang belum tersentuh OPM, ” ujar dia

    Paman Adam 

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Artikel Sebelumnya

    Program Prioritas Prabowo-Gibran Bangun...

    Artikel Berikutnya

    Komitmen Lanjutkan Program Jokowi, Prabowo...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Inilah Berita Viral Gerakan Desak Pencopotan  TS Sebagai Kepala ULP PBJ Kabupaten Batang oleh Rekanan Yang Belum Tergabung DiKonsorsium
    Dapat Nomor Urut 2, Suyono Mengatakan: Pertanda Saya akan Jadi Wakil Bupati Batang Dua Periode Bersama Mas Faiz!
    Luar Biasa Kepala Dispermades Fasilitasi Ngopi Bareng Seluruh Kades Sekabupaten Batang Dengan Awak Media Dan LSM Bertempat Di Cafe De'Blado Coffie
    Bertindak Cepat, Bawaslu Batang Tertibkan APS dan APK Pemilu 
    Peringati HUT Ke-52, KORPRI Batang Distribusikan Air Bersih Untuk Warga Kekeringan
    Luar Biasa Kepala Dispermades Fasilitasi Ngopi Bareng Seluruh Kades Sekabupaten Batang Dengan Awak Media Dan LSM Bertempat Di Cafe De'Blado Coffie
    Ketua Sang Pamomong Kabupaten Batang Rozikin Siap Dukung Irjen Pol Ahmad Luthfi Maju PilGub Jateng 
    Miliki Strategi Transformasi Bangsa, Prabowo Bertekad Bawa Indonesia Menjadi Negara Maju
    Ahmad Muzani Sekjen DPP Partai Gerindra Menyatakan Dukungan Resmi Kepada M Faiz Kurniawan Untuk Menjabat Bupati Batang 
    Gus Yusuf Ketua DPRD Kabupaten Batang Lantik Yoeny Wahyu Hidayatie Sebagai Anggota DPRD Pengganti Antar Waktu 
    RSUD Kalisari Batang Berikan Edukasi Gizi dan Bagikan Makanan Tambahan untuk Pasien Anak
    Miliki Strategi Transformasi Bangsa, Prabowo Bertekad Bawa Indonesia Menjadi Negara Maju
    Rekomendasi Rumah Makan di Kabupaten Batang, Rasakan Kenikmatan Bersama Keluarga saat Berkunjung ke Sini !!!
    Melalui Komsos Babinsa Berikan Edukasi Bahaya Judi Online pada Warga Binaan
    APILL Resmi Dioperasikan, Untuk Meminimalisir Lakalantas

    Ikuti Kami